BONTOSUNGGU GO DIGITAL

Artikel

Rembug Stunting Desa Bontosunggu

03 Juli 2024 15:07:07  Administrator  177 Kali Dibaca  Berita Lokal

Rembuk stunting merupakan salah satu kegiatan untuk merumuskan pencegahan stunting dan tindak lanjut kegiatan percepatan penurunan balita stunting. Namun, agar perumusan hal tersebut tersampaikan dengan baik, maka diperlukan kegiatan musyawarah tingkat Desa melalui kegiatan Rembuk Stunting.

Rembuk Stunting Desa Bontosunggu sendiri dilaksanakan pada Rabu,3 Juli Tahun 2024 di Aula PKK Desa Bontosunggu, yang dihadiri oleh Camat Bontoharu, Perwakilan Puskesmas Bontosunggu, Babinsa, Bhabinkamtibmas, BPD Bontosunggu, TPPS Desa Bontosunggu (yang terdiri dari Kader Posyandu, TPK (Tim Pendamping Keluarga), PKK Desa) serta Kader Posyandu secara umum, dan mengundang para orangtua sasaran stunting.

Dari Kegiatan tersebut, dihasilkan beberapa kesepakatan yang tertuang dalam Berita Acara (terlampir).

 

Unduh Lampiran:
Rembug Stunting Desa Bontosunggu

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Statistik

 Agenda

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:145
    Kemarin:754
    Total Pengunjung:203.049
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.15.29.138
    Browser:Mozilla 5.0